Minggu, 31 Januari 2010

Internet Explorer Cacat, Firefox dan Opera Banjir Download

internet explorerMemang, tak bisa dipungkiri pengguna internet dari hari ke hari semakin bertambah. Dan ini tentu tak bisa di lepaskan dari yang namanya Browser (indo:peselancar). Kita bisa mengarungi dunia maya dengan bantuan browser supaya mendapat hasil yang maksimal. maka kali ini saya akan membahas tentang macam-macam browser yang populer pada saat ini.


Mengedit grub menu di Ubuntu 9.10 Part 2

tux ubuntu

Hallo halo, kali ini saya akan memberikan triks yang kedua untuk mengedit grub menu di Ubuntu 9.10. Pada postingan yang dulu mungkin ada yang melihatnya saja susah untuk di praktikkan, maka pada postingan kali ini, saya akan memberikan cara yang "agak" mudah dari pada postingan saya yang pertama.


Kamis, 28 Januari 2010

Cara Menambah Virtual Memory

virtualmemoryJika Anda bosan melihat komputer Anda lambat, setiap kali Anda mulai beroperasi beberapa program pada sistem operasi Anda, anda saatnya sekarang belajar bagaimana meningkatkan memori virtual dari komputer desktop atau laptop. Meningkatkan memori virtual pasti akan mempercepat pekerjaan. Dalam artikel ini, Anda akan menemukan prosedur tentang bagaimana meningkatkan memori virtual pada Windows XP dan sistem operasi Windows Vista.


Tips Membuat Password Anda Aman Dari Cracker

passwordBro, ane mo posting lagi nih? boleh kan? heheh... gak biasanya ane posting lebih dari tiga! ya udahlah, nama nya aja blogger, ya kerjaannya blogging, ya gak.
okelah, berikut tipsnya, silakan di simak.
Meskipun password sangat penting untuk menjaga data-data pribadi milik kita, banyak orang memilih password yang sangat mendasar dan karenanya terlalu rentan untuk diketahui orang lain,
menurut data baru.


Kontes Seo, nowGoogle SEO Challenge

Kontes Seo, nowGoogle SEO Challenge
Keyword : nowGoogle.com Adalah Multiple Search Engine Popular
15 Januari s/d 15 April 2010
nowGoogle.com (Multiple Search Engine) bekerja sama dengan Kombes.Com (Blogger Social Network), resep.web.id dan Directory Website Indonesia Mengadakan Kontes SEO dengan nama : nowGoogle SEO Challenge. Pastikan terlebih dahulu membaca semua peraturan yang ditetapkan dan terus mengikuti berita terbaru seputar kontes SEO nowGoogle SEO Challenge ini.


Rahasia Hijrah

timbanganHay, postingan saya kali ini akan sedikit berbeda dari postingan saya sebelum nya. Jika pada postingan saya sebelumnya saya memosting tentang yang "berbau" teknologi, sekarang ini saya akan memuat tentang Islam yang saya dapat dari dahwatuna dot com.


nowGoogle.com adalah Multiple Search Engine Popular

Huy, lagi2 posting neh sobat.saya baru aja nemuin artikel bagus, ini tentang seach engine. dan ini tak biasa seperti search engine pada kebanyakan.

nowGoogle.com adalah Multiple Search Engine Popular yang menjadi salah satu pilihan untuk kita dalam berinternet ria,tak dapat kita pungkiri munculnya nowgoogle.com sebagai salah satu search engine popular yang ikut meramaikan persaingan search engine di dunia ini adalah produksi anak negeri ini, sangat membanggakan dan wajib kita dukung.










Anak Terpintar di Dunia

Ainan Cawley

Hey, kali ini saya akan memberikan info kepada anda nih. selidik punya selidik, saya yang lagi berselancar ria, eh ada bahan buat posting neh, berikut beritanya yang saya dapat dari Koran Jakarta dot com.

Gelar anak paling pintar sedunia sudah melekat di diri Ainan Cawley, yang lahir pada 23 November 1999.



Rabu, 20 Januari 2010

Gempa & Tsunami Dahsyat Berpotensi Terjadi Lagi di Sumatera

Indonesia pernah mengalami gempa dan tsunami dahsyat di Aceh dan sekitarnya. Gempa dan tsunami serupa yang menewaskan banyak orang seperti peristiwa 26 Desember 2004 itu bisa terjadi lagi di Sumatera. Dan kota Padang yang baru diguncang gempa tahun lalu, sebagai garis bidiknya.


Senin, 18 Januari 2010

Kalo Binatang Punya Facebook

Facebook telah menjalar ke seluruh bagian masyarakat, tidak hanya kalangan muda tapi juga orang tua. Bahkan ada beberapa akun yang diciptakan oleh orang untuk binatang piaraannya.

Jika seandainya hewan-hewan itu benar-benar memiliki akun Facebook, apa saja status yang akan diposting mereka?



Minggu, 17 Januari 2010

Berburu Dollar Melalui Link dengan Adf.ly

Adf.ly logo
Ada satu lagi alternatif untuk menghasilkan uang dari internet. Mungkin anda pernah mendengar situs sejenis seperti urlcash atau linkbucks. Nah kali ini saya akan membahas tentang Adf.ly

Adf.ly merupakan salah satu program dimana cara kerjanya adalah kita hanya menyamarkan url suatu alamat web, atau url download, kita akan dibayar setiap ada orang yang mengklik url yang telah kita samarkan tersebut. Minimal payoutnya adalah $5 dan pembayaran komisinya melalui Paypal dan Alertpay.

Selain berfungsi untuk menyingkat URL yang panjang, Adf.ly juga memiliki kegunaan untuk menyembunyikan link-link berbau affilasi atau refferal. Adf.ly sangat menguntungkan bagi para blogger untuk mendapatkan dollar dari internet.
Cara daftarnya gampang kok, silahkan anda klik disini!

adf.ly - shorten links and earn money!

Selamat berburu dollar yah.. ^_^


Tips dan Trik Cara Daftar Google Adsense Agar di Approve

Banyak yang mencoba bergabung di Google Adsense (termasuk saya) dan ada beberapa yang tidak/belum di approve(disetujui). Bahkan mereka sudah mencoba berulang-ulang kali tapi tetap saja belum di approve. Kelihatannya memang mudah untuk mendaftar di Google Adsense tapi ternyata banyak juga yang gagal. Berikut ini tips dan trik agar Google Adsense anda langsung di approve oleh Google. Mari kita mulai…


Sabtu, 16 Januari 2010

Berburu Dollar dengan Linkbucks


Linkbucks adalah salah satu situs yang membayar kita untuk menampilkan iklan mereka. Namun linkbucks tidak memasang iklan secara langsung di situs/blog kita, tapi akan menampilkan iklan pada saat link di situs kita diklik.
Jadi pada saat link di situs kita di klik, si pengunjung akan dibawa ke iklan linkbucks. Jika tidak mau menunggu, kita bisa langsung meng-skip (menuju ke link yang sebenarnya). Kita akan dibayar untuk setiap pengunjung yang mampir ke iklan linkbucks dari link milik kita.


Prioritas Investasi Storage 2010: Virtualisasi, Cloud, dan Keamanan

Penyedia teknologi storage Hitachi Data Systems memaparkan 10 prioritas investasi storage pada 2010. Tiga di antaranya, yakni virtualisasi data center, cloud storage, dan pengamanan data, menurut Hitachi, menjadi agenda utama perusahaan di Indonesia.

Ming Sunadi, Country Manager Hitachi Data Systems Indonesia, mengatakan perusahaannya saat ini berupaya mendorong keunggulan kompetitifnya melalui tiga prioritas utama tersebut.


Hapus Aplikasi yang Bandel

Jika sering mencoba-coba aplikasi gratisan, pasti Anda pernah mengalami aplikasi yang masih tercantum di daftar Add or Remove Programs padahal Anda sudah menghapusnya dari sistem. Nah, daripada bersusah-payah menginstal aplikasi lain untuk membersihkannya, bersihkan saja sendiri lewat Registry Editor.

Caranya sangat mudah.


Membatasi Kapasitas Hard Disk

Ruang hard disk merupakan tempat penyimpanan yang paling gampang habis. Berbagai macam jenis file dan folder cenderung terus bertambah setiap waktunya, ditambah lagi kecenderungan ukuran file yang kian membesar.
Supaya bisa berhemat, Anda dapat menggunakan fitur quota milik Windows.


Sabtu, 09 Januari 2010

Mengedit Grub di Ubuntu 9.10

ubuntu logo
Halo, pada posting kali ini saya akan menjelaskan cara mengedit Grub di Ubuntu 9.10. Sebelumnya saya juga sempat kebingungan kok letak menu file grub di Ubuntu 9.10 berbeda. setelah googling ke sana kemari akhirnya ketemu juga.Kalo pada Ubuntu 9.04 letak menu grub ada di folder /boot/grub/menu.lst maka letak menu grub di Ubuntu 9.10 ada di folder /boot/grub/grub.cfg
Untuk mengedit grub ini memerlukan cara yang agak berbeda dibandingkan dengan grub Ubuntu 9.04. Berikut ini merupakan tutorial langkah demi langkah untuk mengedit grub Ubuntu 9.10.


Senin, 04 Januari 2010

Linux: Instalasi OpenSUSE Menggunakan ISO Images

opensuse logo

Hallo, ini adalah postingan pertama saya semenjak punya blog. Sebenarnya saya sudah punya akun blogger ini sejak saya masih SMA, tetapi kendala nya adalah, Bingung mau posting apaan! Maka dari itu, saya memulai dari posting ini untuk lebih rajin blogging... heheh... Dan inilah postingan saya yang berhasil saya kutip dari Kapling Linux.


Translates